Visi adalah suatu gambaran yang menantang tentang keadaan masa depan yang diinginkan dengan melihat potensi dan kebutuhan Desa. Visi memberikan arah yang jelas dan memotivasi seseorang untuk terus bergerak maju, meskipun menghadapi berbagai tantangan.
Misi adalah pernyataan tentang apa yang dilakukan sekarang untuk mencapai visi di masa depan. Misi menggambarkan tindakan, strategi, dan pendekatan yang diambil untuk mencapai tujuan jangka panjang. Misi bisa diartikan sebagai langkah-langkah konkret yang diambil selama masa studi untuk mencapai visi.
AKHMAD KOSIM
Advanced Heading

Visi Pemerintah Desa Tambiluk

"Menjadikan Desa Tambiluk cerdas, maju, mandiri, dan sejahtera "

Advanced Heading

Misi Pemerintah Desa Tambiluk

  1. Mengamalkan Dan Melaksanakan Ajaran Agama Dalam Kehidupan Sehari-Hari
  2. Meningkatkan Kinerja Dan Peayanan Aparat Yang Berkualitas, Profesional Berjiwa Pelayanan Prima
  3. Meningkatkan Taraf Hidup Masyarakat
  4. Meningkatkan Sarana Dan Prasarana Yang Mendukung Dalam Kehidpan Bermasyarakat
  5. Mengupayakan Kemandirian Masyarakat Dalam Pelaksanaan Otonomi Berbasis Pada Potensi Desa
  6. Meningkatkan Pemberdayaan Masyarakat Melalui Partisipasi Aktif Dalam Pembangunan Maupun Kegiatan Ekonomi Produktif
  7. Meningkatkan Ketertiban Dan Keamanan Serta Penghormatan Terhadap Supermasi Hukum